Analisis Pengaruh Persepsi Harga, Persepsi Kualitas dan Persepsi Nilai Terhadap Purchase Intention pada Ponsel Smartphone

Christina, Christina (2017) Analisis Pengaruh Persepsi Harga, Persepsi Kualitas dan Persepsi Nilai Terhadap Purchase Intention pada Ponsel Smartphone. Undergraduate thesis, Universitas Internasional Batam.

[img] Text
Christina_1341039.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (24MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara perceived price, perceived quality dan perceived value terhadap purchase intention. Penelitian ini menggunakan perceived price, perceived quality dan perceived value sebagai variabel independen. Data penelitian ini diambil dari 400 masyarakat yang tinggal di kota Batam. metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode purposive sampling, menggunakan SPSS versi 22. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa perceived price, perceived quality dan perceived value memiliki pengaruh signifikan terhadap purchase intention. Kata kunci: Perceived Price, Perceived Quality, Perceived Value, Purchase Intention.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Perceived Price, Perceived Quality, Perceived Value, Purchase Intention.
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: School of Economic and Business > Management
Depositing User: Rio Gusma Hendra
Date Deposited: 15 Oct 2024 03:12
Last Modified: 15 Oct 2024 03:12
URI: http://repository.uib.ac.id/id/eprint/6425

Actions (login required)

View Item View Item