Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Knowledge Sharing pada BPR di Kota Batam

Lhu, Steeven (2016) Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Knowledge Sharing pada BPR di Kota Batam. Undergraduate thesis, Universitas Internasional Batam.

[img] Text
Steven Lhu_1241100.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi knowledge sharing pada BPR di Kota Batam. Tujuan ini dikarenakan tingginya penghimpunan dana serta penyaluran kredit pada BPR di Kota Batam. Faktor-faktor yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah organizational culture, organizational structure, trust dan motivation method. Kuesioner yang dibagikan kepada responden adalah 165 kuesioner dengan jumlah pertanyaan sebanyak 20. Responden berasal dari karyawan yang berprofesi sebagai marketing di 10 Badan Perkreditan Rakyat (BPR) di Kota Batam. Kesepuluh BPR yang dipilih, didasarkan pada predikat yang sangat bagus oleh riset Infobank tahun 2013 dan 2015. Data penelitian yang telah dikumpulkan dan akan dianalisis menggunakan program Smart PLS v.3.2.3 dan Statistical Package for the Social Science (SPSS) versi 21 Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa variabel organizational culture, organizational structure dan motivation method berpengaruh signifikan terhadap variabel knowledge sharing, sedangkan variabel trust tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel knowledge sharing. Kata Kunci: Knowledge Sharing, Organizational Culture, Organizational Structure, Motivation Method, Trust

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Knowledge Sharing, Organizational Culture, Organizational Structure, Motivation Method, Trust
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: School of Economic and Business > Management
Depositing User: Rio Gusma Hendra
Date Deposited: 26 Sep 2024 08:39
Last Modified: 26 Sep 2024 08:39
URI: http://repository.uib.ac.id/id/eprint/6328

Actions (login required)

View Item View Item