Suwandi, Suwandi (2022) Pengaruh Citra Destinasi, Kualitas Pelayanan dan Persepsi Kualitas terhadap Loyalitas Destinasi Pusat Perbelanjaan di Kota Batam. Undergraduate thesis, Universitas Internasional Batam.
Text
1846023_FF.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (8MB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana faktor loyalitas responden terhadap suatu destinasi. Destinasi yang diteliti yaitu tempat pusat perbelanjaan di Kota Batam. Penelitian ini bisa membantu dalam mengetahui faktor yang dapat mempengaruhi seseorang untuk mengunjungi pusat perbelanjaan. Penelitian ini mengumpulkan data responden dari masyarakat Kota Batam dengan jumlah sebanyak 388 responden. Data tersebut dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner ke berbagai sosial media. Penelitian ini menggunakan metode simple random sampling (sampel acak sederhana) dengan mengolah data pada program IBM SPSS versi 20. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel citra destinasi, kualitas pelayanan dan persepsi kualitas berpengaruh signifikan terhadap loyalitas di sebuah destinasi. Artinya, ketiga variabel tersebut dapat memengaruhi loyalitas seseorang terhadap pusat perbelanjaan di Kota Batam. Kata Kunci: Citra Destinasi, Kualitas Pelayanan, Persepsi Kualitas, Loyalitas Destinasi, Pusat Perbelanjaan
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | School of Economic and Business > Tourism |
Depositing User: | Rio Gusma Hendra |
Date Deposited: | 24 Nov 2022 04:23 |
Last Modified: | 24 Nov 2022 04:23 |
URI: | http://repository.uib.ac.id/id/eprint/4721 |
Actions (login required)
View Item |