Analisis Kepercayaan, Manfaat yang Dirasakan, Resiko yang Dirasakan, dan Sikap Konsumen Terhadap Minat Berbelanja Online di Kota Batam

Jwesty, Jwesty (2021) Analisis Kepercayaan, Manfaat yang Dirasakan, Resiko yang Dirasakan, dan Sikap Konsumen Terhadap Minat Berbelanja Online di Kota Batam. Undergraduate thesis, Universitas Internasional Batam.

[img] Text
1741285_FF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kepercayaan, manfaat yang dirasakan, resiko yang dirasakan, sikap konsumen terhadap minat berbelanja online di kota Batam. Jumlah responden yang telah dikumpulkan dalam penelitian ini sebanyak 202 sampel. Peneliti menggunakan populasi seluruh masyarakat yang menggunakan teknologi internet untuk berbelanja online yaitu dengan teknik Non Probability Sampling dan data diolah menggunakan program Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepercayaan, manfaat yang dirasakan, resiko yang dirasakan berpengaruh signifikan positif terhadap sikap konsumen, sikap konsumen berpengaruh signifikan positif terhadap minat berbelanja online sedangkan resiko yang dirasakan tidak berpengaruh signifikan terhadap minat berbelanja online. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa minat berbelanja online dipengaruhi positif oleh variabel kepercayaan, manfaat yang dirasakan, sikap terhadap online namun dipengaruhi negatif oleh variabel resiko yang dirasakan. Kesimpulan ini memberikan rekomendasi bagi manajemen perusahaan – perusahaan di bidang online untuk mempertimbangkan variabel-variabel di atas untuk meningkatkan pembelian. Kata Kunci : Kepercayaan, Manfaat yang Dipersepsikan, Risiko yang Dipersepsikan, Sikap Konsumen, Minat Berbelanja Online

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: School of Economic and Business > Management
Depositing User: Julfitri
Date Deposited: 23 Aug 2021 06:43
Last Modified: 23 Aug 2021 06:43
URI: http://repository.uib.ac.id/id/eprint/3718

Actions (login required)

View Item View Item