Analisis Pengaruh Persepsi Ekspresi, Persepsi Kesenangan, Persepsi Manfaat, dan Norma Subyektif Terhadap Sikap Penggunaan General Packet Radio Service

Chandra, Adi (2006) Analisis Pengaruh Persepsi Ekspresi, Persepsi Kesenangan, Persepsi Manfaat, dan Norma Subyektif Terhadap Sikap Penggunaan General Packet Radio Service. Undergraduate thesis, Universitas Internasional Batam.

[img] Text
Adi Chandra_0231011.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (66MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pola pemakaian layanan General Paclet Radio Seruice (GPRS) pada unit analisis tingkat individual. Berdasarkan pada model penelitian yang dikembangkan oleh Pedersen, Nysveen dan Thorbjornsen (2002), maka dital<ukan replikasi penelitian dengan tujuan untuk menguji pengaruh persepsi ekspresi; persepsi kesenangan, persepsi manfaat, dan nonna subyektif terhadap sikap penggunaan General Packet Radio Service (GPRS). Penelitian opini telah dilakukan untuk menguji model tersebut dengan menggunakan data yang telah dikumpulkan dari 433 mahasiswa pemakai layanan GPRS di Universitas Internasional Batam, Universitas Batar4 Politeknik Batam, dan Perguruan Tinggi GICI. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi ekspresi dan persepsi manfaat memiliki pengaruh yang positif terhadap sikap penggunaan. Namun, persepsi kesenangan dan norma subyektif tidak memiliki pengaruh yang positif terhadap sikap penggunaan. Kata kunci: Theory of Reasoned Action, Technologt Acceptance Model, Theory of Planned Behwioro Re-spesific and Extended Theory of Planned Behavior, Persepsi Ekspresi (Perceived Expressiveness), Persepsi Kesenangan (Perceived Enjoyment), Persepsi Manfaat (Perceived Usefulness), Norma Subyektif (Subjective Norm), Sikap Penggunaan (Attttude Toward Use)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > Information technology
Divisions: School of Computer Science > Information Technology
Depositing User: Rio Gusma Hendra
Date Deposited: 09 Sep 2024 07:54
Last Modified: 09 Sep 2024 07:54
URI: http://repository.uib.ac.id/id/eprint/6246

Actions (login required)

View Item View Item