Tinjauan Yuridis Penerapan Hak Rehabilitas Terhadap Anak Korban Pencabulan di Kota Batam (Studi Kasus di Yayasan Embun Pelangi)

Husniah, Baniatul (2019) Tinjauan Yuridis Penerapan Hak Rehabilitas Terhadap Anak Korban Pencabulan di Kota Batam (Studi Kasus di Yayasan Embun Pelangi). Undergraduate thesis, Universitas Internasional Batam.

[img]
Preview
Text
s-1551086-abstract-en.pdf

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s-1551086-abstract-id.pdf

Download (166kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s-1551086-bibliography.pdf

Download (219kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s-1551086-chapter1.pdf

Download (716kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s-1551086-chapter2.pdf

Download (5MB) | Preview
[img]
Preview
Text
s-1551086-chapter5.pdf

Download (230kB) | Preview
[img]
Preview
Text
s-1551086-cover-id.pdf

Download (38kB) | Preview

Abstract

Dalam konstitusi indonesia,Setiap negara berhak untuk memberikan jaminan hak setiap anak atas keberlangsunagn hidup, dan perkembangan danpengamanan dari tindakan kekerasan dan diskriminasi. Perngamanan ini tetap harus di berikan oleh bangsa kepada anak tersebut, maka anak dari korban tindak kejahatan seksual harus tetap mendapatkan rehabilitasi sesuai dengan haknya. Hak hak tersebut di atur dalam undang-undang nomor 35 tahun 2014 tentang perlindungan anak. Maka dari itu peneliti menggunakan dua rumusan masalah yang akan dibahas oleh peneliti dalam meneliti di suatu yayasan embun pelangi ini, yakni yang pertama tentang pelaksanaan yang di lakukan di yayasan embun pelangi dalam rehabilitasi yang kedua mengenai efektifitas yang di yayasan embun pelangi. Metode yang di lakukan dalam penelitian di sini yaitu penelitian hukum yuridis dan hukum empiris.Beberapa Data yang di gunakan didalam suatu pengamatan disini ini yaitu data primer, data primer di sini dapat diperoleh secara langsung dari terjun langsung kelapangan dan juga di lengkapi dengan data sekunder yang di didapat melalui studi kepustakaan. Salanjutnya semua data yang didapatkan sudah lengkap, maka kemudian semua data yang di dapat dioleh dan dianalisis, berikutnya kita tarik kesimpulan yang berkaitan dalam penelitian ini. Setelah penelitian di lakukan oleh peneliti, dapat di tarik kesimpulan yaitu yayasan embun pelangi mempunyai peranan yang sangat penting bagi korban tindak kejahatan pencabulan , untuk merehabilitasi korban. Pengasihan hak-hak terhadap korban berkaitan dalam undang-undang yang ada, sayangnya sarana dan prasarana di sana masih termasuk kurang. ********************************************************************** In the Indonesian constitution, every country has the right to guarantee the rights of every child to the survival of life, and the development and security of acts of violence and discrimination. This security must still be given by the nation to the child, so the child of the victim of a sexual crime must still get rehabilitation in accordance with his rights. These rights are regulated in law number 35 of 2014 concerning child protection. Therefore the researchers used two problem formulations that will be discussed by researchers in researching at a rainbow dew foundation, namely the first about the implementation carried out at the rainbow dew foundation in the second rehabilitation regarding the effectiveness at the rainbow dew foundation The method used in this research is juridical law and empirical law. Some data used in an observation here are primary data, primary data here can be obtained directly from directly plunging into field and also equipped with secondary data that is obtained through library research. Then all the data obtained are complete, then then all the data can be obtained and analyzed, then we draw conclusions related to this research. After the research was conducted by researchers, it can be concluded that the rainbow dew foundation has a very important role for victims of sexual abuse, to rehabilitate victims. The deprivation of rights to victims is related in existing laws, unfortunately the facilities and infrastructure there are still lacking.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Similarity: 17
Uncontrolled Keywords: rainbow dew foundation, rehabilitation of molestation victims
Subjects: K Law
Divisions: School of Law > Law Science
SWORD Depositor: Admin Repository Universitas Internasional Batam
Depositing User: Admin Repository Universitas Internasional Batam
Date Deposited: 21 Oct 2019 08:00
Last Modified: 21 Oct 2019 08:00
URI: http://repository.uib.ac.id/id/eprint/1782

Actions (login required)

View Item View Item